Rabu, 7 Juni 2023

4 Rekomendasi Wisata Alam Menyegarkan di Puncak Bogor-Cianjur

- Rabu, 3 Mei 2023 | 12:10 WIB
Kebun Raya Cibodas (Foto: Istimewa)
Kebun Raya Cibodas (Foto: Istimewa)

RADARCIANJUR.com - Kawasan wisata Puncak Bogor-Cianjur terkenal dengan suhu udaranya yang segar.

Segarnya suhu di Kawasan wisata Puncak-Bogor membuat para wisatawan betah berlama-lama sembari menikmati pemandangan alam yang indah.

Jadi puncak Bogor-Cianjur terletak di ketinggian di atas permukaan laut dan dikelilingi oleh pegunungan yang hijau dan asri dan disana pula banyak tersebar wisata wisata menarik untuk di jelajahi.

Baca Juga: Profil Ryan Kurnia, Rekrutan Pertama Persib Bandung

Berikut ada beberapa wisata yang ada di puncak Bogor-Cianjur yang harus kita kunjungi karena memiliki keindahan alam.

1.Kebun Raya Cibodas Cipanas

Tempat wisata Kebun Raya Cibodas sudah sangat terkenal.

Tempat wisata ini memiliki berbagai tanaman langka, sehingga cocok jadi destinasi liburanmu. Di tempat ini juga terdapat air terjun, rumah kaca, dan air mancur yang indah.

Kebun Raya Cibodas ini juga memiliki koleksi tanaman sakura yang berasal dari Jepang. Ini biasanya ekar pada bulan Januari-Februari dan Juli-Agustus. Cocok untuk di jadikan destinasi liburan seru kamu di Puncak.

Lokasi : Jl. Kebun Raya Cibodas, Cimacan, Kec. Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat 43253

Baca Juga: Polisi Sebut Pelaku Penembakan di Kantor MUI Punya Riwayat Penyakit Jantung

2. Little Venice Puncak

Little Venice Puncak adalah salah satu destinasi wisata Puncak yang sedang menjadi perbincangan banyak orang. Tempat ini menyuguhkan pemandangan dan suasana yang berbeda dari wisata Puncak Bogor lainnya.

Sesuai namanya, Little Venice punya danau buatan dan rumah-rumah yang di rancang semirip mungkin dengan kota Venesia di Italia. Di tempat wisata ini, kamu dapat menikmati berbagai permainan untuk anak-anak hingga dewasa. Kamu juga dapat menyusuri danau buatan dengan menggunakan perahu yang disediakan.

Halaman:

Editor: Deva Sakti

Tags

Artikel Terkait

Terkini

5 Wisata di Mojokerto yang Instagramable

Rabu, 24 Mei 2023 | 15:00 WIB
X